Macet

Toriq Hadad
@thhadad

Salah kalau dibilang Jakarta macet. Yang benar, Jakarta supermacet. Paling kurang, ya, luar biasa macet.

Gubernur Jokowi ataupun Ahok, wakilnya, mungkin akan menuduh istilah ini lebai. Tapi memilih istilah yang tepat sama sulitnya dengan mencari jalan-jalan tikus Ibu Kota. Ambil contoh istilah "ramai lancar" atau "padat merayap" yang sering dipakai penyiar radio. Di jalanan, kecuali subuh buta atau lewat tengah malam, saya rasakan sama saja: hampir selalu penuh sesak, mobil dan motor sodok-menyodok, arus tertatih-tatih. Pengguna Twitter yang putus asa mandek di jalan kerap menuliskan begini: maceeeeettttt!!!

Minggu, 10 November 2013

Toriq Hadad
@thhadad

Salah kalau dibilang Jakarta macet. Yang benar, Jakarta supermacet. Paling kurang, ya, luar biasa macet.

Gubernur Jokowi ataupun Ahok, wakilnya, mungkin akan menuduh istilah ini lebai. Tapi memilih istilah yang tepat sama sulitnya dengan mencari jalan-jalan tikus Ibu Kota. Ambil contoh istilah "ramai lancar" atau "padat merayap" yang sering dipakai penyiar radio. Di jalanan, kecuali subuh buta atau lewat tengah malam, saya rasak

...

Berita Lainnya