Rancage Sunda

Minggu, 4 Februari 2007

Hadiah sastra Rancage untuk karya dalam bahasa Sunda diberikan kepada Rukmana H.S., 72 tahun, lewat kumpulan cerita pendeknya, Oleh-oleh Pertempuran. Cerita-cerita dalam buku tersebut menarik, karena dalam bahasa Sunda, jarang ada cerita yang berlatar belakang revolusi kemerdekaan 1945-1949.

Hadiah sastra Rancage untuk orang yang berjasa memelihara bahasa Sunda diserahkan kepada R. Rabindranat Hardjadibrata, 74 tahun. Rabindranat, sejak 1964, men

...

Berita Lainnya