Terus Hidup dalam Jiwa Anak Muda

Puluhan buku Che Guevara tetap laku meski isinya relatif sama. Nama besar, karisma, dan mitos seputar kehidupannya menjadi formula.

Minggu, 6 Maret 2005

Nama dan sosoknya tetap menggores kuat dalam memori kolektif kaum muda, terutama yang menyebut diri "revolusioner". Padahal kehadirannya sudah puluhan tahun berlalu. Uniknya, para pencinta itu kebanyakan lahir jauh sesudah kematiannya. Itulah Che Guevara. Tokoh gerilyawan yang selalu memakai baret bergambar bintang merah ini lahir kembali sebagai ikon, simbol perlawanan kaum muda dari ideologi apa pun. Fotografer Alberto Korda yang memotret wajah C...

Berita Lainnya