Kartun Antikolonial

Sekitar 70 kartun politik tua Belanda dipamerkan.

Selasa, 19 Desember 2006

Sepasang manusia lari tunggang langgang. Ketakutan mereka dipicu oleh kedatangan raksasa dalam wadak prajurit Belanda yang menenteng bayonet dengan muka menyeramkan. Lebih mengiris hati tatkala diperhatikan lebih saksama: di ujung bayonet tertancap mayat seorang manusia dengan darah berceceran.

Kartun mengenai pendudukan Belanda di Pulau Bone yang dibuat Albert Pieter Hahn Sr pada 30 Juli 1905 itu dipasang di halaman depan majalah De Notenkraker,

...

Berita Lainnya