Membungkus Makna dalam Poster

Tak semua poster mudah ditangkap maksudnya oleh khalayak Indonesia.

Rabu, 16 Agustus 2006

Jajaran poster yang "berteriak" di ruang pameran Japan Foundation, Jakarta, 4-28 Agustus 2006, lumayan mengusik mata. Sebanyak 75 poster kontemporer yang terpasang dibagi dalam dua ruang pameran. Cara menghadirkan poster kontemporer ini terbilang lengkap: ada yang menggunakan media fotografi, grafis komputer, atau gabungan coretan lukisan dan olahan komputer.

Konsep menarik ditawarkan seniman Masoto Ohki berupa serial poster dengan konsep drama sej

...

Berita Lainnya