Persembahan Jan Peter van Opheusden

Ia menemukan surga di Bali dan menuangkan dalam lukisan yang kaya warna.

Kamis, 27 Maret 2014

Lukisan berjudul Banten itu memperlihatkan lima sosok perempuan menyunggi sesaji. Sesaji atau sajen yang biasa digunakan dalam upacara keagamaan di Bali itu berwarna kuning cerah, terdiri atas susunan buah-buahan dan janur dengan latar belakang warna biru tua. Jan Peter van Opheusden sengaja memberi judul lukisan itu Banten, yang dalam bahasa Bali berarti sesaji atau persembahan-yang biasanya ditujukan kepada Tuhan Yang Maha Esa. "Ini persembahan

...

Berita Lainnya