Jejak Wayan Suklu di Bandung

Perupa Bali, Wayan Suklu, membuat sebuah instalasi bambu besar di Bandung.

Rabu, 3 Februari 2010

Instalasi bambu besar itu seperti sebuah gerbang. Diletakkan di halaman kantor pusat kebudayaan Prancis (CCF) Bandung, Jalan Purnawarman 40. Instalasi yang tingginya sekitar 5 meter itu berdiri sejajar dengan atap bangunan. Beberapa sulur bambu yang melengkung di sisi kiri atasnya bolehlah dianggap sebagai ekor, walau tak jelas betul bentuk kepala dan badannya. Toh, penonton dibebaskan mengartikan bentuk lain dari rangkaian bambu tali tak simetri

...

Berita Lainnya