Siluet Tubuh

Karya dua perupa asal Bali dan Italia dipamerkan bersama.

Rabu, 9 April 2008

Ini cerita tentang kupu-kupu merah. Kupu-kupu itu hinggap di paha seorang perempuan, bertengger di kaki bersepatu hak tinggi, dan mampir di dada yang menantang. Tiga kanvas, tiga suasana hati. Ketiga lukisan tersebut diberi judul Di Saat Bulan Maret, Di Kebun, dan Hatiku Bahagia.

Karya I Gusti Ayu Kadek Murniasih, perupa asal Bali, itu dipamerkan bersama karya Edmondo Zamolini, asal Italia, di Pusat Kebudayaan Italia, Jakarta, 3-28 April 2008. Me

...

Berita Lainnya