Investasi Janggal di Saham GoTo

Keputusan Telkomsel membeli saham PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk menjadi sorotan setelah induk usahanya, PT Telkom Tbk, melaporkan kerugian yang belum direalisasi sebesar Rp 881 miliar. Analis menengarai sejumlah kejanggalan dan dugaan benturan kepentingan dalam investasi Telkomsel di GoTo.

Vindry Florentin

Selasa, 24 Mei 2022

JAKARTA — Keputusan PT Telekomunikasi Selular (Telkomsel) membeli saham PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk menjadi sorotan setelah perusahaan itu melaporkan kerugian yang belum direalisasi sebesar Rp 881 miliar per kuartal I 2022. Aksi korporasi tersebut pun dinilai janggal sejak awal.

Dari mata pengamat pasar modal, Yanuar Rizki, kejanggalan muncul sejak Telkomsel meneken perjanjian investasi dengan PT Aplikasi Karya Anak Bangsa atau Gojek pa...

Berita Lainnya