Dugaan Penimbunan di Tengah Kelangkaan

Kelangkaan minyak goreng dan harga yang belum seragam masih berlanjut di berbagai daerah. Minimnya pasokan ditengarai dipicu oleh penimbunan barang di tingkat produsen dan distributor.

Efri Ritonga

Selasa, 8 Februari 2022

JAKARTA — Kelangkaan minyak goreng dan harga yang belum seragam masih berlanjut di berbagai daerah. Minimnya pasokan yang terjadi sejak pertengahan Januari lalu itu ditengarai dipicu oleh penimbunan barang di tingkat produsen dan distributor.

Berdasarkan data Kementerian Perdagangan yang dimuat dalam majalah Tempo edisi pekan ini, sepanjang awal Januari lalu, stok minyak goreng menumpuk di gudang produsen dan distributor. Hingga

...

Berita Lainnya