Satu hingga Dua Tahun, Interval Erupsi Dari Puncak Mahameru

Gunung Semeru memiliki interval letusan yang singkat. Vulkanolog memperkirakan arah letusan cenderung ke selatan, begitu juga dengan aliran lava.

Imam Hamdi

Senin, 6 Desember 2021

JAKARTA — Tidak ada seorang pun yang bisa menyebutkan kapan waktu pasti letusan gunung berapi. Namun pakar ilmu kebumian dapat memperkirakan waktu erupsi, seperti pada Gunung Semeru dua hari lalu, lewat dua pendekatan.

Pertama, melalui prediksi jangka panjang dengan menghitung interval waktu letusan dan perkiraan volume magma. Kedua, lewat prediksi jangka pendek dengan melihat data perubahan suhu dan deformasi gunung.

Gunun

...

Berita Lainnya