Setelah Nanggala Tua dan Lelah

Usia pakai logam kapal selam seharusnya tidak sampai 25 tahun karena sering mendapat tekanan air dan berkarat.

Tempo

Selasa, 27 April 2021

JAKARTA – Sejumlah pakar perkapalan memprediksi penyebab utama tenggelamnya kapal selam Nanggala-402 di perairan Bali adalah usia yang sudah tua. Kapal selam buatan Jerman itu sudah beroperasi di Indonesia sejak 1981 atau sudah 40 tahun. 

Ahli perkapalan dari Universitas Indonesia, Achmad Riadi, menduga faktor kelelahan material logam dalam struktur badan menjadi salah satu penyebab tenggelamnya kapal selam Nanggala-402. Faktor ke

...

Berita Lainnya