Sikap Ragu Menteri Hambat Penanganan Pandemi

Penanganan pandemi hingga ke masyarakat paling bawah dikhawatirkan tidak tercapai.

Tempo

Rabu, 27 Januari 2021

JAKARTA - Keraguan Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin terhadap lembaganya sendiri dinilai akan berdampak buruk pada penanggulangan wabah Covid-19. Chief Strategist Center for Indonesia's Strategic Development Initiatives (CISDI), Yurdhina Meilissa, mengatakan alih-alih mempercepat penanggulangan pandemi, ketidakpercayaan Menteri bakal memperlambat pekerjaan.

Menurut Yurdhina, sistem kerja di Kementerian Kesehatan sangat berbeda d

...

Berita Lainnya