Harga Paket Kemahalan dan Kualitas Tak Layak

Ketua Komite Pedagang Pasar Abdul Rosyid mendesak KPK mengusut program bantuan itu. Dari pantauan, isi paket dan harganya jauh di bawah anggaran pemerintah. Menurut Rosyid, umumnya bantuan yang diterima masyarakat hanya beras 10 kilogram, 2 liter minyak goreng, 10 bungkus mi instan, sarden, dan sebotol saus sambal atau kecap.

Tempo

Selasa, 8 Desember 2020

JAKARTA – Komariyah, warga Pasar Minggu, Jakarta Selatan, mengatakan tak pernah benar-benar bisa menikmati bantuan sosial yang diterimanya dari pemerintah selama masa pandemi Coronavirus Disease 2019 (Covid-19). Menurut ibu lima anak itu, sejumlah bahan pokok yang disalurkan tidak memenuhi kualitas. "Tidak layak dimakan. Jadi, saya kasih ke tetangga. Ada juga yang saya buang karena kualitasnya buruk," ujar dia kepada Tempo, kemarin.

...

Berita Lainnya