BMKG Berencana Membeli 200 Seismograf

Kepala Pusat Gempa Bumi dan Tsunami Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), Rahmat Triyono, mengatakan institusinya secara bertahap akan

Tempo

Jumat, 28 Desember 2018

JAKARTA - Kepala Pusat Gempa Bumi dan Tsunami Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), Rahmat Triyono, mengatakan institusinya secara bertahap akan membeli banyak seismograf. Pemasangan alat pengukur dan pencatat gempa tersebut, kata dia, akan difokuskan di sekitar gunung api yang berpotensi memicu tsunami, seperti Gunung Anak Krakatau. "Misalnya, mau membeli 200 seismograf lagi secara bertahap selama tiga tahun," ujarnya saat dihubung

...

Berita Lainnya