Harga Minyak Bakal Lampaui Patokan Pemerintah

Subsidi energi berisiko membengkak.

Selasa, 12 Desember 2017

JAKARTA - Mantan Gubernur Indonesia untuk Organisasi Negara Eksportir Minyak (OPEC), Maizar Rahman, memperkirakan harga minyak tahun depan bakal berada di atas US$ 57 per barel. Angka ini jauh di atas asumsi harga minyak mentah Indonesia dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara 2018 sebesar US$ 48 per barel. "Prediksi pemerintah (dalam APBN) memang masih hati-hati," ujar Maizar, kemarin.

Faktor utama menguatnya harga minyak adalah pertumbuhan

...

Berita Lainnya