Jatah Rp 60 Miliar untuk Bos Andi Narogong

Sidang kasus korupsi proyek kartu tanda penduduk berbasis elektronik (e-KTP), dengan terdakwa Andi Agustinus alias Andi Narogong, kembali mengungkap dugaan peran Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Setya Novanto. Jaksa penuntut umum Komisi Pemberantasan Korupsi membuka rekaman pembicaraan Direktur Utama Biomorf Lone, Johannes Marliem, dengan pejabat pembuat komitmen proyek e-KTP, Sugiharto.

Selasa, 14 November 2017

JAKARTA - Sidang kasus korupsi proyek kartu tanda penduduk berbasis elektronik (e-KTP), dengan terdakwa Andi Agustinus alias Andi Narogong, kembali mengungkap dugaan peran Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Setya Novanto. Jaksa penuntut umum Komisi Pemberantasan Korupsi membuka rekaman pembicaraan Direktur Utama Biomorf Lone, Johannes Marliem, dengan pejabat pembuat komitmen proyek e-KTP, Sugiharto.

Dalam rekaman tersebut, Marliem mengungkapkan kepa

...

Berita Lainnya