ASEAN Koordinasikan Bantuan ke Warga Rohingya

Para menteri luar negeri di kawasan Asia Tenggara (Association of Southeast Asian Nations/ASEAN) bertemu di Myanmar untuk membahas masalah kemanusiaan di Negara Bagian Rakhine, Myanmar. Dalam pertemuan ASEAN Retreat itu, mereka menyepakati penyaluran bantuan kemanusiaan secara inklusif, termasuk melalui mekanisme AHA Center (ASEAN Coordinating Centre for Humanitarian Assistance).

Selasa, 20 Desember 2016

YANGON - Para menteri luar negeri di kawasan Asia Tenggara (Association of Southeast Asian Nations/ASEAN) bertemu di Myanmar untuk membahas masalah kemanusiaan di Negara Bagian Rakhine, Myanmar. Dalam pertemuan ASEAN Retreat itu, mereka menyepakati penyaluran bantuan kemanusiaan secara inklusif, termasuk melalui mekanisme AHA Center (ASEAN Coordinating Centre for Humanitarian Assistance).

Menurut Menteri Luar Negeri Indonesia Retno Lestari P

...

Berita Lainnya