Izin 10 Perusahaan Pembakar Hutan Terancam Dicabut

JAKARTA - Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan tengah mengevaluasi izin bagi 10 perusahaan yang diduga membakar hutan. Satu perusahaan berada di Riau, dua di Sumatera Selatan, dan tujuh perusahaan di Kalimantan Tengah. "Izinnya bisa dibekukan dalam jangka panjang atau dicabut," kata Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya, di Jakarta, kemarin.

Rabu, 9 September 2015

JAKARTA - Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan tengah mengevaluasi izin bagi 10 perusahaan yang diduga membakar hutan. Satu perusahaan berada di Riau, dua di Sumatera Selatan, dan tujuh perusahaan di Kalimantan Tengah. "Izinnya bisa dibekukan dalam jangka panjang atau dicabut," kata Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya, di Jakarta, kemarin.

Namun Menteri Siti tidak bersedia menyebutkan nama-nama perusahaan itu. Meski demikia

...

Berita Lainnya