Radio dari Balik Gunungan Sampah

Bantargebang, Bekasi, bukan cuma punya sampah. Di sekitar tempat pembuangan akhir (TPA) juga pernah berdiri sebuah stasiun radio anak, jenis radio yang tampaknya tidak pernah ada di Indonesia.

Minggu, 20 Maret 2005

Bantargebang, Bekasi, bukan cuma punya sampah. Di sekitar tempat pembuangan akhir (TPA) juga pernah berdiri sebuah stasiun radio anak, jenis radio yang tampaknya tidak pernah ada di Indonesia. Pada 2002, dengan bantuan Geert van Asbeck dari Yayasan Homeless World bersama Muhammad Dony Prestanto, Achmad Marzuki, dan Nasrudin, berdirilah stasiun radio anak Bantargebang. Sejak Juni 2003, Plan, organisasi pengembang nonpemerintah internasional yang b...

Berita Lainnya