Aneka Penyakit Akibat Pemanasan Global

Minggu, 13 Desember 2009

Secara teori, akibat pemanasan global memang tak berhubungan langsung dengan masalah penyakit menular. Tapi dampak lanjutan dari suhu bumi yang memanas tersebut berpotensi meningkatkan populasi pertumbuhan nyamuk sebagai penyebar penyakit, dan bahkan memicu munculnya penyakit menular baru.

Sejumlah penelitian menyebutkan, suhu udara yang meningkat dapat memperluas wilayah terbang nyamuk dan membuat nyamuk bertahan hidup lebih lama. Ini akan mengak

...

Berita Lainnya