Menulis Batik dalam Lembaran Buku

Minggu, 13 September 2009

Bagai laut, literatur tentang batik memiliki masa pasang dan surutnya. Dunia penerbitan buku modern sempat dibanjiri buku tentang batik pada 1920-an, yang rata-rata berisi pengenalan tentang kain asal Indonesia ini.

Lantas, pada dekade 1970-an muncul kembali buku yang membahas teknik membatik dan kreasi yang berusaha keluar dari jalur tradisional. Setelah itu, buku batik sepi lagi, dan baru kembali 20 tahun kemudian, masih dengan tema buku pendahu

...

Berita Lainnya