Penderita Kanker Paru Warga Surabaya Duduki Peringkat III

Sebanyak 32 orang ditegur pada hari pertama pemberlakuan Perda Antirokok.

Sabtu, 24 Oktober 2009

SURABAYA -- Pembina Yayasan Paliatif, Surabaya, Soenarjadi Tedjawinata memperkirakan 3.000 orang di Surabaya mengidap kanker. Dari jumlah itu, kata Soenarjadi, penderita kanker paru--yang disebabkan rokok--menempati posisi ketiga. "Posisi pertama penyakit kanker rahim dan kanker payudara di posisi kedua," katanya kemarin.

Prakiraan ini, kata dia, didasarkan pada perhitungan jumlah penderita kanker secara nasional. Sebanyak 0,1 persen dari total pend

...

Berita Lainnya