Pesantren Megah di Pinggiran Malang

Rabu, 2 September 2009

Pintu gerbang berukuran besar menyapa pengunjung saat memasuki Pondok Pesantren Bihaaru Bahri 'Asali Fadlaailir Rahmah. Di bagian dalam berdiri bangunan pesantren berlantai 10 dengan cat beraneka warna. Arsitektur bangunan itu merupakan perpaduan antara Eropa, Arab, Cina, dan Jawa. Bangunan itu dilengkapi dengan lift untuk memudahkan mobilitas. Ornamen berciri etnik menempel di dinding bangunan.

Pesantren seluas 4 hektare ini terletak di Jalan KH W

...

Berita Lainnya