Dana Operasional Badan Narkotika Provinsi Minim

Pemerintah Provinsi Jawa Timur dinilai tidak serius menangani masalah narkoba.

Senin, 6 Juli 2009

SURABAYA - Anggaran penanganan masalah narkotika dan obat-obatan terlarang (narkoba) di Jawa Timur pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Provinsi Jawa Timur 2009 hanya Rp 500 juta. Padahal, daerah ini merupakan daerah dengan kasus narkoba yang cukup tinggi.

"Bisa dibayangkan dengan hanya Rp 500 juta per tahun, kami harus meng-cover seluruh Jawa Timur," kata Kepala Pelaksana Harian Badan Narkotika Provinsi Jawa Timur Komisaris Besar Kadarmono.

...

Berita Lainnya