Kilas
Kondisi Sungai Brantas Makin Parah

Kamis, 25 Juni 2009

BATU - Dalam 10 tahun terakhir ini, kondisi Sungai Brantas makin parah akibat tingginya pencemaran, aktivitas penambangan pasir, dan alih fungsi lahan di kawasan hulu. Menurut Drajat Gunawar, Kepala Bidang Pengawasan Badan Lingkungan Hidup Provinsi Jawa Timur, tingginya erosi di hulu Brantas mencapai 2,2 ton per hektare per tahun, naik 300 persen dibanding 1980-an. "Kalau kerusakan berlanjut, dapat menimbulkan banjir bandang di musim hujan dan kek

...

Berita Lainnya