Ulama Banyuwangi Rekomendasikan Tolak Tambang Emas

Dalam waktu dekat PT INM juga akan diundang.

Senin, 16 Maret 2009

BANYUWANGI -- Sebanyak 200 ulama dan pengasuh Pondok Pesantren Nahdlatul Ulama di Banyuwangi menggelar batsul masail untuk membahas keberadaan pertambangan di Indonesia, termasuk rencana penambangan emas di Gunung Tumpang Pitu, Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran.

Batsul masail yang digelar di Pondok Pesantren Nurul Huda, Dusun Semalang, Desa Sumbersari, Kecamatan Srono, itu merekomendasikan menolak seluruh jenis pertambangan.

Menurut Ketua Le

...

Berita Lainnya