Jawa Timur Jajaki Bangun Infrastruktur dengan Jepang

Jumat, 6 Maret 2009

SURABAYA -- Agar proses pembebasan lahan pengganti Jalan Raya Porong, tol Porong, dan jalur kereta api segera terealisasi, Gubernur Jawa Timur Soekarwo meminta Badan Penanggulangan Lumpur Sidoarjo (BPLS) dan Tim Pembebasan Lahan Pengganti segera melakukan konsinyasi dengan menitipkan uang ganti rugi ke Pengadilan Negeri Sidoarjo.

"Harga sudah kita tetapkan Rp 600 ribu per meter," kata Soekarwo setelah bertemu Konsulat Jenderal Jepang di Gedung Negar

...

Berita Lainnya