Anam Anis, Ketua Yayasan Gotrah Wilwatikta
Situs Sejarah Jangan Sekadar Dijadikan Obyek Wisata

Sabtu, 10 Januari 2009

Anam Anis adalah nama yang tak mudah dilupakan. Sosok lelaki kelahiran Jombang, 18 Agustus 1958, itu amat lekat dengan dunia perburuhan dan pendampingan masyarakat pemilik tanah yang tertindas karena hak-hak mereka dirampas.

Sepak terjangnya juga tak bisa dilepaskan dari kasus Marsinah, aktivis buruh yang ditemukan tewas di sebuah gubuk di Desa Wilangan, Kabupaten Nganjuk, Mei 1993. Ia menjadi anggota tim pengacara salah seorang terdakwa yang ditu

...

Berita Lainnya