Nelayan Diminta Waspadai Gelombang Tinggi

Senin, 24 November 2008

SURABAYA -- Badan Meteorologi dan Geofisika meminta para nelayan di pantai utara dan selatan di Jawa Timur mewaspadai munculnya gelombang tinggi akibat angin kencang yang berembus di sekitar perairan Jawa.

"Saat ini di kawasan utara Australia tumbuh gangguan tropis. Kalau terus terjadi, bukan tidak mungkin akan terjadi badai tropis, yang efeknya bisa sampai Jawa," kata Rofiq Isa Mansur, petugas BMG Juanda, kemarin.

Akibat badai tropis ini, kata Rofi

...

Berita Lainnya