Mengukuhkan Iman Dalam Keragaman

Senin, 8 September 2008

Mentari hampir tenggelam ketika warga berdatangan ke Masjid Muhammad Cheng Hoo di Surabaya. Dengan rapi mereka mengantre demi mendapatkan kupon untuk berbuka puasa yang disiapkan takmir masjid.

Warga yang jumlahnya ratusan itu beragam. Ada yang berkulit sawo matang, hitam, hingga kulit putih dan bermata sipit. Namun, mereka semuanya berdandan Islami, misalnya berbaju koko, berkopiah, serta bersarung atau bercelana panjang.

Setelah kupon didapat, me

...

Berita Lainnya