Permukaan Air Tanah Yogya Terus Turun

"Warga Yogya akhirnya dipaksa membeli air."

Sabtu, 27 September 2014

YOGYAKARTA -- Peneliti penanggulangan bencana dari Universitas Pembangunan Nasional Yogyakarta, Eko Teguh Paripurno, mengatakan pembangunan hotel yang tak terkendali di Kota Yogyakarta membuat permukaan air tanah terus menurun.

Eko mengungkapkan, berdasarkan risetnya pada 2006, permukaan air tanah menurun 15-50 sentimeter per tahun. Dia yakin kondisi itu tak membaik, bahkan bertambah buruk. Terus menurunnya permukaan air tanah di Yogyakarta, men

...

Berita Lainnya