Dugaan Korupsi Rumah Sakit Jogja Disidik

YOGYAKARTA - Kejaksaan Tinggi Daerah Istimewa Yogyakarta terus melakukan penyidikan atas kasus dugaan korupsi pengadaan alat-alat kesehatan di Rumah Sakit Jogja atau yang banyak dikenal dengan nama Rumah Sakit Wirosaban. Dua tersangka pun sudah ditetapkan sejak 24 Mei lalu.

Senin, 7 Oktober 2013

YOGYAKARTA - Kejaksaan Tinggi Daerah Istimewa Yogyakarta terus melakukan penyidikan atas kasus dugaan korupsi pengadaan alat-alat kesehatan di Rumah Sakit Jogja atau yang banyak dikenal dengan nama Rumah Sakit Wirosaban. Dua tersangka pun sudah ditetapkan sejak 24 Mei lalu.

Dugaan adanya kerugian negara sekitar Rp 1 miliar itu disebabkan oleh adanya mark-up harga alat kesehatan yang kebanyakan masih impor. Dana yang digunakan untuk belanja alat

...

Berita Lainnya