Candi Baru Ditemukan di Dieng

DIENG - Sebuah bangunan candi ditemukan secara tak sengaja di Dataran Tinggi Dieng. Candi itu terletak di ketinggian 2.500 meter di atas permukaan laut. "Ini merupakan candi tertinggi di dataran tinggi Dieng," kata anggota staf Unit Pelaksana Teknis Daerah Pariwisata Dieng, Saroji, kemarin.

Kamis, 26 September 2013

DIENG - Sebuah bangunan candi ditemukan secara tak sengaja di Dataran Tinggi Dieng. Candi itu terletak di ketinggian 2.500 meter di atas permukaan laut. "Ini merupakan candi tertinggi di dataran tinggi Dieng," kata anggota staf Unit Pelaksana Teknis Daerah Pariwisata Dieng, Saroji, kemarin.

Menurut dia, candi itu ditemukan pada Ahad lalu, di Bukit Pangonan, sebelah selatan kawasan Candi Arjuna Dieng. Saat itu, kata Saroji, dia sedang mencari lokas

...

Berita Lainnya