UGM: Harga Tanah Melangit Akibat Spekulan

YOGYAKARTA - Dosen Jurusan Arsitektur dan Perencanaan Universitas Gadjah Mada, Bakti Setiawan, mengatakan bahwa kenaikan harga tanah di Daerah Istimewa Yogyakarta tidak terkontrol. Masyarakat miskin kesulitan mengakses tanah akibat permainan harga spekulan. "Pasar tanah dan rumah terus meningkat dan harganya cenderung tidak rasional," kata dia dalam diskusi tentang penyediaan perumahan layak dan terjangkau di Dewan Perwakilan Rakyat Daerah DIY kemarin.

Rabu, 3 Juli 2013

YOGYAKARTA - Dosen Jurusan Arsitektur dan Perencanaan Universitas Gadjah Mada, Bakti Setiawan, mengatakan bahwa kenaikan harga tanah di Daerah Istimewa Yogyakarta tidak terkontrol. Masyarakat miskin kesulitan mengakses tanah akibat permainan harga spekulan. "Pasar tanah dan rumah terus meningkat dan harganya cenderung tidak rasional," kata dia dalam diskusi tentang penyediaan perumahan layak dan terjangkau di Dewan Perwakilan Rakyat Daerah DIY kema

...

Berita Lainnya