Sejarah Kota dalam Sepotong Kaus

Kaus itu bergambar sketsa Stasiun Tawang Semarang. Di samping gambar, tertulis informasi, "Stasiun Tawang mulai dibangun 17 Juni 1864, bersama pembangunan rel kereta api Semarang-Solo-Jogjakarta. Pengerjaan stasiun dipimpin arsitek J.P. de Bordes dari Belanda."

Kamis, 14 Februari 2013

Kaus itu bergambar sketsa Stasiun Tawang Semarang. Di samping gambar, tertulis informasi, "Stasiun Tawang mulai dibangun 17 Juni 1864, bersama pembangunan rel kereta api Semarang-Solo-Jogjakarta. Pengerjaan stasiun dipimpin arsitek J.P. de Bordes dari Belanda."

Sketsa pada kaus lainnya berupa gambar gedung Lawang Sewu, bangunan dengan banyak pintu. Gambar tiga dimensi itu menampilkan denah bangunan, beserta keterangan yang menjelaskan bahwa menara

...

Berita Lainnya