Pengusaha Batik Sudah Manfaatkan Teknologi

SURAKARTA -- Forum Pengembangan Komunikasi Kampung Batik Laweyan terus menggalakkan pemakaian teknologi informasi untuk mendukung industri batik di Laweyan. Sejak dicanangkan pada 2008, saat ini sekitar separuh dari 90 pengusaha batik Laweyan sudah memanfaatkan teknologi informasi. "Jenis penggunaannya bermacam-macam. Ada yang sudah menyeluruh, tapi ada juga yang masih terbatas," kata Kepala Bidang Teknologi Informasi Forum Pengembangan Komunikasi Kampung Batik Laweyan Arif Budiman kemarin. Dia menyatakan hal ini di sela pertemuan antar-pengusaha batik yang difasilitasi Intel Indonesia.

Kamis, 11 Oktober 2012

SURAKARTA -- Forum Pengembangan Komunikasi Kampung Batik Laweyan terus menggalakkan pemakaian teknologi informasi untuk mendukung industri batik di Laweyan. Sejak dicanangkan pada 2008, saat ini sekitar separuh dari 90 pengusaha batik Laweyan sudah memanfaatkan teknologi informasi. "Jenis penggunaannya bermacam-macam. Ada yang sudah menyeluruh, tapi ada juga yang masih terbatas," kata Kepala Bidang Teknologi Informasi Forum Pengembangan Komunikasi

...

Berita Lainnya