Kilas
Mobil Tambang Dilarang Pakai BBM Subsidi

SEMARANG -- Staf Ahli Menteri ESDM Bidang Ekonomi dan Keuangan, Hadi Purnomo, menyatakan kendaraan pengangkut hasil tambang dan perkebunan dilarang memakai BBM subsidi mulai 1 September. "Dari instansi pemerintah dan mobil pertambangan kami targetkan bisa menghemat 1 juta kiloliter," kata Hadi di Semarang kemarin.

Jumat, 6 Juli 2012

SEMARANG -- Staf Ahli Menteri ESDM Bidang Ekonomi dan Keuangan, Hadi Purnomo, menyatakan kendaraan pengangkut hasil tambang dan perkebunan dilarang memakai BBM subsidi mulai 1 September. "Dari instansi pemerintah dan mobil pertambangan kami targetkan bisa menghemat 1 juta kiloliter," kata Hadi di Semarang kemarin.

Sementara itu, pemerintah Jepara meminta pihaknya diperbolehkan menggunakan BBM solar bersubsidi untuk pembangkit listrik tenaga diese

...

Berita Lainnya