Cipok Moci dan Ndopok

Pergeseran simbol kultural masyarakat Pantura menjadi ungkapan bisnis hingga intrik politik.

Rabu, 23 Mei 2012

Aroma wangi melati dari cangkir keramik menyeruak di beranda rumah Tomy Apriansyah di perumahan Pala Barat, Kabupaten Tegal. Pada Selasa pekan lalu, minuman itu tersaji di meja bersama gula batu dan makanan ringan. Itulah menu utama Tomy saat berbincang santai bersama sejumlah rekan bisnisnya.

Sesekali senda gurau terdengar di sela dia menuangkan air cokelat kemerahan itu ke sejumlah cangkir. "Ini baru namanya Moci, kebersamaan menikmati teh," kat

...

Berita Lainnya