Harga BBM Naik, Investasi Saham Turun

Organda Purbalingga akan menaikkan tarif angkutan 30 persen.

Kamis, 1 Maret 2012

YOGYAKARTA - Rencana kenaikan harga bahan bakar minyak pada April mendatang diperkirakan akan mempengaruhi iklim investasi di pasar modal di Daerah Istimewa Yogyakarta. Jumlah investasi diperkirakan turun sebanyak 5-10 persen. "Investasi masyarakat pasti akan berkurang," kata Ketua Pusat Informasi Pasar Modal Yogyakarta Irfan Noor Riza kemarin.

Kenaikan harga BBM dinilai bisa berefek ganda. Biasanya kenaikan harga minyak akan diikuti oleh kenaika

...

Berita Lainnya