Yudhoyono Naikkan Gaji, Pemerintah Kota Mengeluh

Kamis, 18 Agustus 2011

YOGYAKARTA -- Janji Presiden Susilo Bambang Yudhoyono kembali menaikkan gaji pegawai negeri sipil tahun depan dikeluhkan Pemerintah Kota Yogyakarta. Saat ini, untuk membayar gaji pegawai negeri saja, Kota mengeluarkan sedikitnya Rp 400 miliar atau sekitar 60 persen dari anggaran pendapatan dan belanja daerah tahun ini.

"Itu di luar gaji tenaga honorer. Kalau tahun depan naik 10 persen, ada tambahan anggaran untuk gaji Rp 40 miliar. Jumlah itu bua

...

Berita Lainnya