Pemilihan Wali Kota
Mahasiswa Minta KPU Yogyakarta Netral

Hanafi Rais salat dari masjid ke masjid.

Kamis, 4 Agustus 2011

YOGYAKARTA -- Sejumlah mahasiswa yang tergabung dalam Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (KAMMI) kemarin mendatangi Komisi Pemilihan Umum Kota Yogyakarta. Mereka mendesak KPU agar menandatangani dokumen "Kontrak Netralitas KPU untuk Rakyat". "Ini menjadi komitmen bahwa demokrasi di Yogyakarta benar-benar istimewa. KPU juga harus serius melakukan sosialisasi agar masyarakat menjadi pemilih cerdas," kata Koordinator Lapangan KAMMI, Teguh Estro.

...

Berita Lainnya