PENGENDALIAN LAHAR DINGIN
DIY Tolak Hujan Buatan

Jumat, 15 Juli 2011

YOGYAKARTA -- Pemerintah Daerah Istimewa Yogyakarta menolak pengendalian banjir lahar dingin dengan membuat hujan buatan. Sistem pengendalian dengan cara tersebut dinilai tidak efektif. Namun pemerintah Jawa Tengah memilih cara itu agar material Merapi yang turun tidak berbarengan.

"Bukan masalah enggak ada anggaran, tapi efektivitasnya. Kami memanfaatkan lahan itu untuk pertanian," kata Ichsannuri, pelaksana tugas Sekretaris Daerah DIY, di komple

...

Berita Lainnya