Menjelang Setrojenar Bertabur Spanduk

Senin, 30 Mei 2011

KEBUMEN -- Pemasangan spanduk di jalan-jalan menuju Desa Setrojenar, Kecamatan Buluspesantren, Kebumen, dinilai bisa memicu konflik horizontal. Berbagai spanduk yang dipasang di jalan-jalan desa itu berisi menolak latihan militer maupun menolak menjadi paguyuban petani. Anehnya lagi, terpasang pula spanduk berisi imbauan akan bahaya laten komunis dan Negara Islam Indonesia (NII).

"Saya tidak tahu apa motivasi pemasangan spanduk-spanduk itu. Tapi

...

Berita Lainnya