MUSEUM ANAK KOLONG TANGGA
DARI BUNGA BAYAM HINGGA CELENGAN BABI

Permainan anak-anak zaman dulu ramah lingkungan.

Sabtu, 9 April 2011

Soeharto mengenang. Dulu, semasa kecil, dia gemar mengadu bunga rumput teki di lengan tangannya. Entah apa nama permainan itu. Tapi yang dia ingat, dua bunga rumput teki besar, yang banyak dijumpai di sekitar tempat tinggalnya, di Mlati, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, diapit dengan kedua lengannya. Bunga itu diletakkan berseberangan, dan siap diadu.

Selanjutnya, kedua lengan itu digerakkan hingga saling bergesekan. Karena getaran tangan, ke

...

Berita Lainnya