Kilas
Pemasangan Beronjong Tak Selamatkan Kawasan Hilir

Selasa, 4 Januari 2011

SLEMAN -- Pemasangan beronjong, kumpulan batu dan beton, di aliran Kali Opak dinilai tidak sepenuhnya bisa menyelamatkan kawasan hilir. Sebab, lebih dari 200 beronjong yang dipasang telah hanyut saat terjadi banjir lahar dingin. "Pemasangan beronjong hanya untuk sementara, minimal bisa menyelamatkan fondasi jembatan yang tergerus lahar dingin," kata Walijo, pengawas pemasangan beronjong Kali Opak, kemarin.

Menurut Walijo, aliran Kali Opak kini memil

...

Berita Lainnya