Dewan Minta Gubernur Genjot Retribusi Pajak

Banyak pos pendapatan daerah dihapus, dialihkan kepada pemerintah pusat maupun kabupaten/kota.

Sabtu, 23 Oktober 2010

SEMARANG - Sejumlah fraksi di Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Jawa Tengah meminta pemerintah provinsi menggenjot pendapatan melalui pajak dan retribusi. Permintaan itu disampaikan dalam sidang paripurna dengan agenda pendapat fraksi terhadap rancangan peraturan tentang pajak daerah yang diajukan gubernur kemarin.

Peraturan daerah baru itu dibuat untuk menyesuaikan Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009 tentang pajak daerah dan retribusi, yang diberlaku

...

Berita Lainnya