11 Daerah di Jawa Tengah Rawan Longsor

Rabu, 20 Oktober 2010

SEMARANG- Dari 35 kabupaten/kota di Jawa Tengah, sebanyak 11 kabupaten/kota di antaranya ditetapkan sebagai daerah yang rawan terjadinya bencana longsor. Kepala Pelaksanaan Harian Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jawa Tengah Priyantono Djarot Nugroho mengatakan 11 kabupaten itu rata-rata merupakan daerah pegunungan dan perbukitan.

"Daerah itu adalah Brebes, Pemalang, Pekalongan, Banjarnegara, Temanggung, Wonosobo, Purworejo, Banyumas, Cilac

...

Berita Lainnya