Pencurian Air Irigasi Marak

Sabtu, 22 Mei 2010

BANJARNEGARA -- Menjelang musim kemarau dan mendekati musim tanam kedua marak terjadi pencurian air. Di sepanjang saluran irigasi Banjarnegara, misalnya, pencurian terjadi pada saluran sekunder yang bersumber pada saluran primer.

"Dari debit rata-rata sekitar 12 meter kubik per detik, bisa hilang 30 persennya," tutur Sudarsono, Kepala Bidang Sumber Daya Air Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Banjarnegara, kemarin.

Menurut dia, irigasi Blimbing peni

...

Berita Lainnya