Jawa Tengah Perlu Susun Zona Penambangan

Belum ada kabupaten dan kota yang menyusun zona penambangan.

Selasa, 4 Mei 2010

SEMARANG - Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) Jawa Tengah meminta kabupaten dan kota menyusun zona kawasan penambangan guna menghentikan kerusakan lingkungan di Jawa Tengah. "Harus diatur secara tegas, mana kawasan yang boleh ditambang dan mana yang tidak," kata Direktur Walhi Jawa Tengah Arif Zayyin kemarin.

Agar aturan itu kuat, bisa dimasukkan dalam Perda Tata Ruang kabupaten dan kota yang saat ini sedang disusun oleh 35 kabupaten dan kot

...

Berita Lainnya